PPSMB Palapa dan Swagayugama

Selamat malam pencinta budaya! 😀 Sekarang sedang masa-masa pasca-euphoria ospek Universitas nih, PPSMB (Pelatihan Pembelajaran Sukses Mahasiswa Baru) Palapa. PPSMB Palapa kali ini mengusung tema Integrasi Keilmuan dalam Menyambut Masyarakat Ekonomi ASEAN dengan Semangat Nilai Pancasila. Setelah membentuk formasi iconic pada tahun-tahun sebelumnya mulai dari Kepulauan Indonesia, Bendera Merah Putih, Garuda Pancasila, kali ini, GAMADA membuat formasi logo ASEAN.

ini dia!

ASEAN PALAPA
diambil dari akun Twitter resmi PPSMB UGM

Keren ya? Haha. Kalau melihat foto formasi, mimin jadi ingat kala itu membuat formasi Bendera Merah Putih (ketahuan deh angkatan berapa) haha. read more

Pentas Paket Wisata Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat Oktober 2014

Ayo!! Buat yang agenda hari Minggunya masih kosong dan bingung mau kemana, bisa dateng lhoo ke Bangsal Sri Manganti Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat. Akan ada UKM Swagayugama yang mengisi acara pentas paket wisata Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat besok Minggu tanggal 12 Oktober 2014 pukul 10.30-12.00 WIB. UKM Swagayugama akan membawakan tarian Bedhaya Parta Krama, Regol Gunungsari, dan Beksan Anila >< Prahasta.

So, be there guys 🙂 #salamswaga #salamberbudaya

10689741_844347525575569_3962083281829241121_n

Open Recruitment Keproduksian Ambalwarsa

Salam budaya. Halo teman-teman swagayugama 🙂 Ada kabar gembira lho.
Sebentar lagi UKM Swagayugama mengadakan Ambalwarsa alias swaga mau ulangtahun. Saya mewakili PH 2013 mengumumkan kepada teman-teman kalau akan ada “open recruitmen” untuk kepanitiaan Ambalwarsa. Pasti teman-teman anggota baru sangat berminat. Boleh milih lho, sebagai berikut yaaaaa….. cekidot:
– Sie acara
– Stage Manager
– Publikasi dan Dokumentasi
– Dekorasi
– Kostum dan Rias
– Dana usaha
– Humas dan transport
– perlengkapan
– Konsumsi
– Koordinator latihan tari
– Koordinator latihan karawitan
– Keamanan.
Ayo teman-teman gabung dalam kepanitiaan ini. Konfirmasi ke saya, mas arifin yang paling ganteng ditunggu sampai Kamis tanggal 14 Feb 2013 yaaa…. don’t forget nderek njih…
CP: 085878180196
Salam budaya, salam swagayeng. 🙂 read more